Search

Minggu, 24 Oktober 2010

Serbuan Nazi Jerman

Pada bulan April, pasukan Jerman menyerang Denmark, dan Norwegia. Denmark memihak kepada Jerman, sedangkan Norwegia berbalik memusuhi Jerman. Akhirnya Inggris pun turun tangan dan langsung menyerbu Norwegia, akan tetapi serbuan dan bantuan Inggris ke Norwegia tersebut dapat digagalkan oleh pasukan Nazi Jerman. Dan akhirnya pad 9 Juni 1940 Norwegia jatuh ke tangan Jerman.

Pada tanggal 10 Mei 1940, pasukan Nazi Jerman menyerbu Belgia, Belanda, dan Luxembourg. Luxembourg akhirnya memihak kepada Jerman tanpa adanya perlawanan, namun Belgia dan Belanda berbalik memusuhi Jerman, namun akhirnya pada tangga; 14 Mei Belanda menyerah dan akhirnya Jatuh ke tangan Jerman.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar